You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Event Internasional di DKI Masih Kurang
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

DPRD Nilai Wisata di DKI Masih Kurang Promosi

Anggota Badan Anggaran (Banggar) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta, Bestari Barus menilai, wisata di Ibukota selama ini masih kurang dipromosikan dengan baik.

Seharusnya diperbanyak event untuk mempromosikan Jakarta

"Seharusnya diperbanyak event untuk mempromosikan Jakarta. Kita juga bisa tampilkan artis Internasional kemari," katanya, Selasa (6/9).

DPRD Minta Rumah Pompa di Cilincing Segera Dibangun

Bestari juga menyoroti kurangnya promosi wisata bahari yang ada di Kepulauan Seribu. Padahal luas kawasan laut untuk wisata 11 kali lebih luas dari daratan Jakarta.

"Pariwisata laut kita terbengkalai. Kurang promosi," tuturnya.

Sementara itu, Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) DKI Jakarta, Catur Laswanto menyampaikan sudah mempromosikan wisata laut Kepulauan Seribu dengan menggandeng kedutaan besar yang ada di Jakarta.

"Untuk mengenalkan Jakarta saat ini kita juga sering melakukan road show ke sejumlah negara," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Penetapan Gubernur dan Wagub Jakarta 2024, Ini Harapan KI DKI

    access_time10-01-2025 remove_red_eye1094 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. KPU DKI Tetapkan Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih

    access_time09-01-2025 remove_red_eye1084 personFolmer
  3. Reuni Akbar ke-13 Kanti Lamo Kerinci Berlangsung Meriah

    access_time11-01-2025 remove_red_eye993 personNurito
  4. Kolaborasi Transjakarta-Kopassus Hadirkan Peningkatan Fasilitas Pendidikan

    access_time08-01-2025 remove_red_eye957 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Harga Cabai Rawit Merah di Pasar Induk Kramat Jati Turun

    access_time09-01-2025 remove_red_eye946 personNurito